Buku Ajar Fisiologi Tumbuhan Berbasis Riset

Authors

Any Fatmawati

Keywords:

Fisiologi Tumbuhan

Synopsis

Buku Ajar ini terdiri dari 9 bab pada matakuliah Fisiologi Tumbuhan. Ke Sembilan bab tersebut yakni Sel Tumbuhan, Transportasi pada Tumbuhan, Nutrisi Tumbuhan, Transpirasi, Fotosintesis, Pertumbuhan dan Perkembangan, Hormon dan Zat Pengatur Tumbuh, Gerak Pada Tumbuhan, Dormansi. Kesembilan bab tersebut dapat mewakili materi Fisiologi Tumbuhan serta terdapat tuntunan riset pada masing-masing bab.

Published

August 11, 2023

Series