Melatih Pemikiran Kritis Mahasiswa Melalui Proses Kreativitas Ilmiah dalam Inkuiri dan Integrasinya dengan Konteks Etnosains
Keywords:
Pemikiran Kritis, Kreativitas Ilmiah, Inkuiri, EtnosainsSynopsis
Buku ini merupakan uraian dari beberapa studi yang berkaitan dengan melatih pemikiran kritis mahasiswa melalui proses kreativitas ilmiah dalam inkuiri dan integrasinya dengan konteks etnosains. Proses kreativitas ilmiah dalam inkuiri dalam dalam terminologi studi yang telah dilakukan dikenal sebagai inquirycreative-process (ICP). Model ICP dikembangkan, divalidasi, diuji untuk melatih pemikiran kritis mahasiswa. Untuk tujuan pelatihan pemikiran kritis mahasiswa yang lebih intensif, selanjutnya model ini diperluas dengan mengembangkan perangkat pembelajaran model ICP terintegrasi etnosains. Studi secara komprehensif diuraikan dalam bagian-bagian terpisah berdasarkan studi yang telah dilakukan. Buku ini diharapkan dapat menjadi referensi dalam pengimplementasiannya pada mahasiswa calon guru terutama untuk mendukung dan mendorong pemikiran kritis mereka.
Published
Series
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.