Pengelolaan Hama Terpadu Melalui Pendekatan Rekayasa Ekosistem dengan Tanaman Refugia

Authors

Prof. Ir. Muhammad Sarjan., M.Agr.CP., Ph.D.

Keywords:

PHT, Rekayasa Ekosistem, Tanaman Refugia

Synopsis

Penerapan Pengelolaan Hama Terpadu (PHT) merupakan langkah penting dalam menjaga kelestarian lingkungan dan meningkatkan produktivitas pertanian. Melalui pendekatan yang mengintegrasikan tanaman refugia, diharapkan para petani dapat memanfaatkan musuh alami hama secara efektif dan mengurangi ketergantungan pada penggunaan pestisida kimia. Dengan demikian, pertanian yang ramah lingkungan dapat tercapai, mendukung keberlanjutan dan keseimbangan ekosistem.

Published

September 11, 2024